Selasa, 11 Februari 2014

Penghargaan

2014

Jakarta berada pada peringkat pertama dalam Global Ranking of Emerging Cities versi konsultan dari AT Kearney
(http://www.tempo.co/read/news/2014/04/15/231570960/Jakarta-Raih-Peringkat-Pertama-Kota-di-Negara-Berkembang)

The World's 50 Greatest Leaders dari Fortune Magazine
(http://money.cnn.com/gallery/leadership/2014/03/20/worlds-best-leaders.fortune/37.html)

Man of the Year 2014 dari Globe Asia Magazine
(https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhxLn47YGspJVzPL_ykhxzG3fxOya2hs-EEBJ_w0MLeamkJKULJ5J9XKOB_rtT4hNp2pyB2xpNtlf7cu_42B-shFPt9pNyEuOf-eG7N5s-NK-hbvr_tiWMo1tDTzuqyeeSSZni5Fj8pRUtF/s1600/Jokowi_Globeasia_2014.jpg)

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menerima Piagam Penghargaan dari KPK
http://news.detik.com/read/2014/03/04/111134/2514559/10/dipimpin-jokowi-ahok-pemprov-dki-terima-piagam-penghargaan-dari-kpk

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mendapat penghargaan atas pencapaian sasaran Millenium Development Goals (MDGs) 2014 dari Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas)
(http://www.merdeka.com/jakarta/program-kjp-dan-kjs-jokowi-raih-penghargaan-internasional.html)

2013

Terbaik Nomor 1 Indeks Pembangunan Ketenagakerjaan (IPK) dari Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Kemenakertras)
(http://news.detik.com/read/2013/12/05/164819/2433684/10/jokowi-sabet-penghargaan-ipk-terbaik-dari-kemenakertrans)

Adiupaya Puritama 2013 dari Kementerian Perumahan Rakyat (Kemenpera)
(http://news.bisnis.com/read/20131219/77/193253/program-kampung-deret-jokowi-diganjar-penghargaan-adiupaya-puritama-2013)

Anugerah Parahita Ekapraya (APE) dari Presiden Republik Indonesia
(http://megapolitan.kompas.com/read/2013/12/18/1634025/SBY.Beri.Penghargaan.kepada.Jokowi)

Social Media Award 2013 dari majalah Marketing
(http://www.republika.co.id/berita/nasional/jabodetabek-nasional/13/10/23/mv3pmz-jokowi-sabet-penghargaan-sosial-media-award)

Tokoh Pluralisme 2013
(http://news.detik.com/read/2013/12/30/134037/2454008/10/?nd772204topnews)


2012

Walikota Terbaik Ketiga Dunia dari The City Mayors Foundation
(http://www.voaindonesia.com/content/jokowi-raih-penghargaan-walikota-terbaik-ketiga-dunia/1579686.html)

Best City Award 2012 dalam Konferensi Partnership for Democratic Local Governance in Southeast Asia (Delgosea)
(http://us.nasional.news.viva.co.id/news/read/343191-jokowi-kembali-raih-penghargaan-internasional)
(http://www.solopos.com/2012/08/09/joko-widodo-terima-penghargaan-best-city-award-asia-tenggara-317644)

Indonesia Green Awards dalam kategori Green City oleh Kementerian Kehutanan
(http://www.beritasatu.com/megapolitan/59260-jokowi-raih-penghargaan-green-city.html)

Tokoh Publik Pilihan 2012 dari The 1st Serikat Perusahaan Pers (SPS)–Indonesia Public Relation Summit 2012
(http://news.detik.com/read/2012/12/14/134045/2118633/10/2/4-penghargaan-yang-diraih-jokowi#bigpic)

Special Award Marketer 2012 dari Kertajaya Award
(http://news.detik.com/read/2012/12/14/134045/2118633/10/3/4-penghargaan-yang-diraih-jokowi#bigpic)

Penghargaan Dalam Kategori Anak Bangsa yang Layak Memimpin Bangsa dari Kelompok Media Peluang (KMP)
(http://www.antaranews.com/print/347709/jokowi-dinilai-layak-pimpin-bangsa)

Teladan Demokrasi di Indonesia 2012 oleh The Soekarno Center
(http://news.okezone.com/read/2012/12/10/337/729724/jokowi-dinobatkan-sebagai-teladan-demokrasi)

Pagelaran Kirab Budaya Rakyat Indonesia yang digelar Pemprov DKI Jakarta masuk Rekor MURI 2012
(http://news.detik.com/read/2012/12/14/134045/2118633/10/5/4-penghargaan-yang-diraih-jokowi#bigpic)

Trofi 'G' dari Majalah Gadis
(http://news.detik.com/read/2012/12/14/134045/2118633/10/4/4-penghargaan-yang-diraih-jokowi#bigpic)


2011

Tokoh Perubahan 2010

UNS Awards – Tanda Jasa Dharma Budaya Bhakti Praja, sbg prestasi di Bidang pengelolaan pemerintahan

MIPI Awards – Pengabdian yg konsisten dlm mendorong penyelenggaraan pemerintahan

Satyalancana Pembangunan Bidang Koperasi

Tanda Kehormatan Bintang Jasa Utama oleh Presiden Republik Indonesia
(http://www.solopos.com/2011/08/12/jokowi-raih-penghargaan-bintang-jasa-utama-110992)


2010

Bung Hatta Anti-Corruption Awards 2010
http://award2013.bhaca.org/?page_id=260

Penghargaan Inovasi Pelayanan Prima dari Presiden RI

Kepala Pemerintahan Daerah yang berjiwa Entrepreneur dan Berhasil Perumahan Rakyat

Innovative Government Award

Wahana Tata Nugraha 2009 : Kategori Kota Besar

Kota terfavorit dan Kota Dengan Pelayanan Terbaik

Innovative Government Award Kategori Peningkatan Pelayanan Publik

Marketer Award – Marketing Champions Indonesia 2010

Apresiasi Visit Indonesia 2010 – Mengembangkan Destinasi Wisata


2009

Penghargaan Piala Citra Bhakti Abdi Negara dari Presiden RI untuk kinerja kota dalam penyediaan sarana Pelayanan Publik, Kebijakan Deregulasi, Penegakan Disiplin dan Pengembangan Manajemen Pelayanan.

Penghargaan Manggala Karya Bhakti Husada dari Menteri Kesehatan Republik Indonesia

Penghargaan Manggala Karya Bhakti Husada Arutala dari Departemen Kesehatan.

Masuk dalam kategori 10 Kepala daerah berprestasi versi Majalah Gatra

Penghargaan Indonesian MICE Award dari Majalah Nasional Venue kepada Daerah yang mampu mengembangkan Daerahnya dalam bidang industri pariwisata dan MICE di Indonesia.

Penghargaan Indonesia Tourism Award ( ITA) dalam kategori Indonesia Best Destination dari Departemen Kebudayaan dan Pariwisata RI bekerjasama dengan majalah SWA.

Penghargaan dari Departemen Keuangan berupa dana hibah sebesar 19,2 miliar untuk pelaksanaan pengelolaan keuangan yang baik.

Wahana Tata Nugraha Kencana dalam Bidang Tertib Lalu Lintas (Penghargaan ke 3 kalinya)